Style Presiden Jokowi Bikin Geger
JAKARTA, MEDIAJAKARTA.COM – Penampilan presiden Jokowi saat meresmikan kereta Bandara Soekarno-Hatta, Selasa (2/1/2018) kemarin membuat geger warga net. Bahkan, style trendi sang presiden yang hanya menggunakan kaos lengan panjang berwarna merah dan memakai sepatu kets merah itu, menjadi trending topic di jagad media sosial twitter. Reaksi warga net di jagad sosial dipicu oleh penampilan presiden […]
Continue Reading