India Rencana Tinjau Vaksin AstraZaneca Usai Peringatan Pembekuan Darah

NEW DELHI, KABAR.ID- Panel pakar pemerintah India sedang menyelidiki kasus pembekuan darah dalam negeri, bahkan kasus ringan, sebagai efek samping dari dua vaksin COVID-19 yang diberikan di India.   Informasi tersebut diperoleh Kabar.id dari Harian Mint mengutip keterangan dua sumber yang mengetahui perkembangan tersebut, Jumat. India saat ini sedang memberikan vaksin COVID-19 AstraZeneca, yang diproduksi […]

Continue Reading