Bencana Alam Bertubi-tubi, Anggaran BNPB dan Kemensos Perlu Ditingkatkan

JAKARTA, KABAR.ID- Mengingat semakin banyaknya bencana yang terjadi di Indonesia Ketua Komisi VIII DPR RI Yandri Susanto meminta anggaran dapat dinaikkan agar program yang dijalankan menjadi maksimal. Yandri menilai alokasi anggaran program perlindungan sosial korban bencana alam Kementerian Sosial tahun 2020 sebesar Rp 272 milliar masih kurang. “Ketersediaan anggaran untuk program perlindungan sosial korban bencana […]

Continue Reading

Kemensos Salurkan Paket Bantuan Sosial Bagi Warga Sidrap

SIDRAP, KABAR.ID- Kementerian Sosial (Kemensos) Republik Indonesia menyalurkan Bantuan Sosial berupa Paket Sembako kepada masyarakat Desa Lagading Kecamatan Pitu Riase Kabupaten Sidenreng Rappang (Sidrap) Provinsi Sulawesi Selatan, Jumat (27/9/2019). Penyaluran Paket Sembako dilakukan Yayasan Malomo Sidrap bekerja sama dengan Pemerintah Desa Lagading. Kegiatan Bantuan Sosial kali ini merupakan tahap pertama untuk target 200 Kepala Keluarga […]

Continue Reading