Mengenal Perplexity AI, Mesin Pencari Berbasis Percakapan dengan Kecerdasan Buatan

JAKARTA, KABAR.ID–  Teknologi kecerdasan buatan (Artificial intelligence) berkembang pesat, berbagai aplikasi AI pun kini bermunculan, salah satunya adalah Perplexity AI. Lalu seperti itu Perplexity AI dan apa saja layanannya? berikut ulasanya. Perplexity AI adalah sebuah mesin pencari berbasis percakapan yang menggunakan model bahasa besar (LLM) untuk memberikan jawaban atas berbagai pertanyaan dengan mengutip sumber dari […]

Continue Reading

Elevarm Dapat Pendanaan Awal Rp41,7 Miliar

JAKARTA, KABAR.ID – Elevarm, platform yang mengintegrasikan berbagai layanan dan produk hortikultura, baru-baru ini mengumumkan keberhasilannya dalam mendapatkan pendanaan awal sebesar $2,6 juta atau setara Rp41,7 miliar. Pendanaan ini dipimpin oleh Insignia Ventures Partners dari Singapura, dengan partisipasi dari 500 Global dan Gibran Huzaifah, pemimpin startup eFishery. Pendanaan yang mulai bergulir sejak tahun 2022 ini […]

Continue Reading

Jack Dorsey Kucurkan USD 21 Juta ke OpenSats untuk Pengembangan Bitcoin

Mantan CEO Twitter, Jack Dorsey. Foto : cryptopotato.com. JAKARTA, KABAR.ID– Mantan CEO Twitter, Jack Dorsey, telah menggelontorkan sumbangan senilai USD 21 juta ke OpenSats, platform yang bertujuan untuk mendukung pengembangan Bitcoin. Donasi ini mencerminkan komitmennya untuk memperluas ekosistem Bitcoin dan proyek sumber terbuka lainnya. OpenSats, organisasi nirlaba yang mendedikasikan diri untuk mendanai proyek sumber terbuka, […]

Continue Reading

Inilah Sosok Founder Aplikasi Muslim Pro dan Para Investor Pendukungnya

JAKARTA, KABAR.ID– Aplikasi Muslim Pro, yang telah menjadi salah satu aplikasi terkemuka dalam mendukung praktik keagamaan umat Islam di era digital terlebih dalam bulan Suci Ramadhan seperti ini sekarang ini, didirikan oleh seorang pengusaha berbakat dan berpengalaman. Selain itu, aplikasi ini juga telah menerima dukungan dari berbagai investor yang telah membantu dalam pengembangan dan pertumbuhan […]

Continue Reading

Permudah Koleksi Data Relawan Anies – Muhaimin, Timnas AMIN Launching AMIN APP

JAKARTA, KABAR.ID– Tim Nasional Pemenangan Anies Baswedan – Muhaimin Iskandar (TIMNAS AMIN) meluncurkan AMIN APP dengan link aminajadulu.app di kantor Pemenangan Timnas AMIN di JL Diponegoro No 10 Menteng, Jakarta Pusat (6/1/2024) Launching yang dirangkaikan dengan Konsilidasi Pejuang Perubahan tersebut dipimpin langsung oleh Kapten TIMNAS AMIN, Marsekal Madya Muhammad Syaugi. Menurut Syaugi, aplikasi AMIN dan […]

Continue Reading

Kabar Tekno : Zoho Resmi Buka Kantor di Indonesia

JAKARTA, KABAR.ID- Perusahaan teknologi digital Zoho Corporation secara resmi membuka kantor pertama di Indonesia, yang berlokasi di Kecamatan Jatisampurna, Bekasi, Jawa Barat untuk membantu pertumbuhan transformasi digital di Indonesia. Lokasi itu terpilih sebagai bagian dari upaya lokalisme transnasional global dari Zoho dan membangun peluang di komunitas lokal. “Tim Zoho berkomitmen dalam menyediakan alat yang tepat bagi pelanggan […]

Continue Reading

Kabar Tekno : Kominfo Blokir Tujuh Situs dan Lima Grup Medsos Jual Beli Organ Tubuh

JAKARTA, KABAR.ID- Kementerian Komunikasi dan Informatika telah memutus akses tujuh situs dan lima grup media sosial yang memuat konten jual beli organ tubuh manusia. Pemutusan akses itu sudah dilakukan sejak tanggal Kamis (12/01/2023).  Direktur Jenderal Aplikasi Informatika Kementerian Kominfo Semuel A. Pangerapan menyatakan pemutusan akses itu dilakukan sesuai permintaan Badan Reserse Kriminal (Bareskrim) Kepolisian Negara […]

Continue Reading

Mengenal Konsep Beyond Zero ala Toyota

JAKARTA, KABAR.ID– Beberapa bulan lalu Toyota akhirnya merilis bZ4X ke pasar otomotif Indonesia, menjadikan kendaraan tersebut sebagai salah satu perwujudan visi Toyota, yakni mengurangi emisi nol saat berkendara.  Di saat bersamaan, kehadiran bZ4X juga membawa visi lain dari Toyota, yakni Beyond Zero. Dalam konteks tersebut, bZ4X merupakan wujud dari visi Toyota untuk mewariskan nilai yang […]

Continue Reading

Yuk Kenalan Akademi Crypto, Platform Edukasi Investasi Kripto Anak Muda

JAKARTA, KABAR.ID- Pengusaha sekaligus investor muda Timothy Ronald membuka platform edukasi di bidang cryptocurrency bernama Akademi Crypto, yang menyasar investor pemula terutama dari kalangan anak muda. Timothy melalui keterangan resminya pada Selasa mengatakan, aset kripto merupakan salah satu investasi yang dapat menjadi pilihan dan memiliki peluang untuk terus tumbuh di masa depan. Berdasarkan catatan Badan […]

Continue Reading

Begini Cara Kerja Kabel Internet Bawah Laut Dalam Memperkuat Ekonomi Digital

Pernah membayangkan cara kerja internet? Simak dua video berikut tentang bagaimana kabel bawah laut dapat memperkuat ekonomi digital. Dikutip dari Channel Kok Bisa ? di Youtube menjelaskan tentang pentingnya investasi dalam infrastruktur yang dapat memperkuat internet. Di zaman sekarang internet adalah kebutuhan utama untuk bisnis, pemerintahan, dan hampir semua orang. Untuk mendapatkan internet yang berkualitas […]

Continue Reading