Dua Lokasi, Satu Semangat, HUT Ke-79 RI Bakal Digelar di Jakarta dan IKN

JAKARTA, KABAR.ID – Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-79 Kemerdekaan Republik Indonesia tahun 2024 akan menjadi momen yang lebih istimewa dengan pelaksanaan rangkaian kegiatan di dua lokasi, yaitu Jakarta dan Ibu Kota Nusantara (IKN). Menteri Sekretaris Negara, dalam keterangannya saat konferensi pers Bulan Kemerdekaan mengungkapkan bahwa peringatan HUT tahun ini mengusung tema “Nusantara Baru, Indonesia Maju” […]

Continue Reading

Begini Suasana Ketika Presiden Jokowi Menikmati Malam di Ibu Kota Nusantara

NUSANTARA, KABAR.ID- Udara sejuk dan cuaca cerah terasa pada malam hari di Ibu Kota Nusantara (IKN) di tempat Presiden Joko Widodo bermalam, Senin (14/03/2022). Presiden Jokowi yang tampak mengenakan jaket merah bermotif G20 dan sarung bermotif kotak keluar dari tenda tempatnya bermalam sekitar pukul 22.15 WITA. Mengetahui tenda Ketua MPR RI Bambang Soesatyo tak berada […]

Continue Reading

Miliki Jejaring Luas Jadi Nilai Tambah Kepala Otorita IKN

JAKARTA, KABAR.ID- Tenaga Ahli Utama Kantor Staf Presiden (KSP) Wandy Tuturoong menyampaikan jika Kepala Otorita Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara memiliki jejaring yang luas ke lembaga internasional dan sektor keuangan maka akan memberi nilai tambah dalam menunjang efektivitas pembangunan IKN. Jejaring yang luas itu, lanjut dia, dibutuhkan karena sumber anggaran pembangunan IKN mayoritas berasal dari […]

Continue Reading